Cara Mudah Mengerjakan Soal Cerita




seperti banyak pengalaman saya yang telah saya alami sampai sekarang, banyak sekali teman-teman yang mengalami kesusahan dalam mengerjakan soal-soal cerita dalam pelajaran perhitungan seperti matematika maupun fisika, itu sebabnya banyak sekali pelajar sekarang yang apabila ditanya pelajaran apa yang paling dibenci mereka pasti menjawab MATEMATIKA atau FISIKA. kata mereka apabila mengerjakan soal-soalnya mereka pasti kebingungan bagaiman cara memecahkannya, apa lagi soal-saol tersebut disajikan dalam bentuk soal cerita. 


semoga dengan hadirnya tulisan saya ini mampu membantu teman-teman sekalian dalam mengerjakan berbagai soal-soal cerita tersebut.LET'S START IT:
pertama, siapkan hati dan pikiran teman-temna dulu. jangan salah lohh, itu merupakan langkah awal yang harus teman-teman lakukan. kenapa begitu???? ini alasannya, dengan menyiapkan hati dan pikiran kita, kita dapat lebih fokus dan berkonsentrasi dalam mengerjakan soal-soal tersebut, karena percuma kalau nggak ada niat untuk mengerjakannya nanti hasilnnya pasti sia-sia, kerjannya cuman setengah-setengah dan buang-buang waktu saja. hehehhehhheheeh ^_^
<script async src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-9242609169639555"
     crossorigin="anonymous"></script>
kedua, kita mulai menganalisa soal yang akan kita kerjakan. "sudah menghafal rumus, hinnga trik atau cara cepat dalam menyelesaikan sebuah soal tapi, nggak bisa menyelesiakan soallnya?????" ini dikarenakan teman-teman semua belum mampu dalam menganalisa soalnnya. dalam menganalisa sebuah soal teman-teman perlu mencermati baik-baik kata-kata dalam soal, dan garis atau tandai bagian-abgian yang penting. dalam mengalisa sebuah soal ada 4 tahapan yang perlu teman-teman sekaian ketahuai. ini dapat membantu teman-teman menyelesaikan soal tersebut dengan baik walaupun soal tersebut dibolak-balik. ke-empat tahapan tersebut ialah; Diketahui, Ditanya, Penyelesian, dan Jadi. pastinnya ke-empat tahapan ini tidak asing lagi kan di telinga teman-teman semua, kita akan bahas satu persatu ke-empat hal tersebut tersebut:
Diketahui(Dik), dalam sebuah soal pastinnya ada pernyataan atau hal penting yang diperlukan dalam menyelesaikan atau memecahkan suatu masalah, ini akan kita tulis dalam bagian yang diketahui. jangan lupa penulisan dalam bagian diketahui kita tulis dalam simbolnnya saja, sehinnga teman- teman diharapkan dapat mengetahui simbol dari pernyataan atau besaran tersebut selain itu, teman-teman juga diharapkan menetahui konsep-konsep penting mengenai materi yang bersangkutan dengan soal tersebut. kita dapat mengambil contoh sebagai berikut  : 
"sebuah Bola memiliki percepatan 10 m/s^2 dilempar dengan kecepatan awal 4 m/s ke kiri. setelah membentur tembok bola memantul dengan kecepatan 2 m/s ke kanan. besar implus yang dihasilkan ialah 0.12 Ns. berapakah gaya bola tersebut..."
         pertama- tama tandai dulu pernyataan yang penting menurut teman-teman, seperti dicontoh atas.
  Dik : a = 10 m/s^2
          I = 0.12Ns   
          v2 =+ 2 m/s
          V1=  -4m/s (kenapa (-) kan pernyataan diatas nggak ada minnya???????)
<script async src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-9242609169639555"
     crossorigin="anonymous"></script>
tanda min tersebut diperoleh berdasarkan pernyataan di atas yang menyatakan kecepattannya 4m/s ke kiri. ini dikarenakan kecepatan merupakan besaran vektor yang arahnya juga diperhitungkan dalam meyelesaikan sebuah soal.
Ditanya(Dit), dalam bagian ini kita akan menuliskan apa yang  ditanyakan dalam soal tersebut.  berdasarkan contoh soal diatas kita dapat menuliskannya sebagai berikut :

Dit: F =........?

Penyelsian(Pen), dalam bagian ini kita akan menuliskan cara-cara penyelesian tahap-demi tahap. mulai dari memasukan rumus hingga pada hasil akhirnya.Rumus yang dipakai pada tahap ini ialah rumus yang yang bersesuaian dengan apa yang diketahui dalam soal. contoh pada soal diatas membahas tentang besar implus dan gaya. bisa saja dalam menyelesaikan soal kita bukan hanya menggunakan berbagai rumus yang dikombinasikan.

Pen :
teman-teman pasti sudah mengetahui rumus gaya ialah F = m.a, namun ini tidak dapat kita gunakan dikarenakan massannnya tidak diketahui dalam soal tersebut. Berdasarkan data pada bagian diketahui, kita dapat melihat bahwa ada cara untuk memperoleh massannya yaitu dengan menggunakan rumsu implus.
I= m (v2-V1)
kita masukan semua variabel yang diketahui dlam soal tersebut. 
0.12 Ns= m (+2m/s - (-4m/s)
0.12 Ns= m (+2m/s+4m/s) 
0.12 Ns= m. 6m/s
m= 0.12 Ns : 6 m/s
m= 0.02 kg
dikarenakan massanya telah diketahui kita dapat menggunakan rumus gaya yaitu percepatan dikali massa atu secara simbolik (matematis) dapat kita tulis,F = m.a 
F=m.a
F= 0.02 kg . 10 m/s^2
F= o.2 N
<script async src="https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-9242609169639555"
     crossorigin="anonymous"></script>
Jadi(.'.), ini merupakan tahap akhir dalam menyelesaikna sebuah soal. pada tahap ini kita akan memberikan jawaban atas apa yang ditanyakan dalam soal dalam bentuk sebuah kalimat, atau pernyataaan.
berdasarkan contoh diatas kita dapat meneuliskannya sebagai berikut: 
"jadi, besar gaya bola tersebut ialah 0.2 N" atau .'. besar gaya bola tersebu ialah 0.2 N 


SEKIAN PENJELASAN SAYA BERDASARKAN APA YANG SAYA KETAHUI.
SEMOGA ARTIKEL INI DAPAT MEMBANTU, DAN KALAU ADA YANG BELUM DIMENGERTI APA YANG DIBAHAS DALAM ARTIKEL INI DAPAT DITANYAKAN. TERIMAH KASIH^_^ 


Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kode Program Perkalian matriks 5x5 hingga mencari nilai terbesar dan terkecilnya..

[DASAR PEMOGRAMAN KOMPUTER]Kode Untuk Membuat Program_TEKNIK ELEKTRO